
Dinas KPKP Provinsi DKI Jakarta melakukan monitoring dan pengawasan perikanan budidaya di lokasi Pokdakan Selaras Kampung Wisata dan Pokdakan Renoma Maju Bersama Kecamatan Kemayoran, Kota Adminsitrasi Jakarta Pusat (9/5).
Dari hasil pengawasan tidak ditemukan adanya penjualan ikan invasif dan ikan yang dilindungi.
#pengawasansumberdayaperikanan