
Panen Raya bersama Wakil Gubernur DKI Jakarta, Rabu, 19 Maret 2025.
Peserta panen raya terdiri dari kader PKK, masyarakat penggiat urban farming, pembudidaya ikan, dan unsur pemerintah. Total peserta sekitar 1.330 orang. Dengan Komoditas yang dipanen meliputi Sayuran seperti Cabai, Bawang Merah, Kangkung, Bayam, Tomat, Buah-Buahan, Tanaman Pangan dan Ikan.
Lokasi panen yang terdaftar 266 titik dengan potensi hasil sekitar 20 ton.
Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan bisa meningkatkan pasokan dan ketersediaan pangan menjelang hari raya Idul Fitri 1446 H serta mendukung program Asta Cita Bapak Presiden dalam mewujudkan swasembada pangan.
Source:
https://www.instagram.com/reel/DHXjUzFh2YF/?utm_source=ig_web_copy_link&igsh=MzRlODBiNWFlZA==
#pertanianperkotaan #urbanfarming #panenserentak